Page Nav

HIDE
{fbt_classic_header}

Terbaru :

latest

Trik Mudah Mengalikan Bilangan Besar

alangkah susahnya mengalikan bilangan-bilangan besar bila dilakukan tanpa kalkulator, tapi sekarang jangan khawatir lagi, cukup dengan hitu...


alangkah susahnya mengalikan bilangan-bilangan besar bila dilakukan tanpa kalkulator, tapi sekarang jangan khawatir lagi, cukup dengan hitungan detik, Anda sudah bisa menyelesaikan perkalian bilangan besar ini. 

Gunakanlah trik di bawah ini :

Seperti contoh pada gambar di atas, perkalian 97 dengan 96 dilakukan dengan cara :
1. Gunakan angka parameter 100
2. Kurangkan 100 dengan angka bilangan pertama (100-97), simpan hasilnya dikepala Anda (3).
3. Kurangkan 100 dengan angka kedua (100-96), simpan hasilnya di kepala Anda (4).
4. Tambahkan hasil pengurangan pertama (3) dengan hasil pengurangan kedua (4) dan menghasilkan 7.
5. Kurangkan 100 dengan 7 (100-7) yang hasilnya 93 yang merupakan hasil pertama dari perkalian Anda.
6. Kalikan hasil pengurangan peratama (3) dengan hasil pengurangan kedua (4) yang hasilnya 12 dan merupakan hasil kedua dari perkalian Anda.
7. Gabungkan hasil poin 5 dengan poin 6 sehingga didapatilah hasil perkalian bilangan 97 x 96 adalah 9312.
8. Selesai.

Tidak ada komentar